Aplikasi Absensi Siswa Format Excel dengan Rekapitulasi Kehadiran Otomatis


Aplikasi Absensi Siswa ini dikhususkan untuk membantu memudahkan proses pengolahan data kehadiran siswa di Sekolah secara menyeluruh. Aplikasi absensi ini dilengkapi dengan fitur rekapitulasi kehadiran setiap siswa dalam periode per bulan, per semester, dan per tahun sehingga memudahkan Guru dalam mengetahui siswa yang rajin, siswa yang kurang rajin, serta siswa yang sering sakit dalam periode tertentu. 

Master Aplikasi Absen Siswa

Aplikasi Absensi ini disajikan dalam bentuk Excel, sehingga mudah untuk digunakan dan diedit sesuai dengan kebutuhan.
[Preview Aplikasi Absensi Siswa]

Semoga dengan adanya aplikasi ini dapat membantu Bapak/Ibu Guru sekalian dalam mengolah dan mengelola data kehadiran siswa sehingga dapat dilakukan evaluasi dan penilaian terhadap kerajinan setiap siswa dalam mengikuti pembelajaran di Sekolah.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Aplikasi Absensi Siswa Format Excel dengan Rekapitulasi Kehadiran Otomatis"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.